Babinsa Koramil 0811/02 Palang Bersama BPBD Menggelar Sosialisasi Kesiapsiagaan Menghadapi Potensi Gempa Bumi Dan Tsunami Di Pesisir Pantai Kabupaten Tuban

    Babinsa Koramil 0811/02 Palang Bersama BPBD Menggelar Sosialisasi Kesiapsiagaan Menghadapi Potensi Gempa Bumi Dan Tsunami Di Pesisir Pantai Kabupaten Tuban

    TUBAN, – Untuk Meningkatkan Kesadaran Masyarakat Akan Potensi Bencana Gempa Bumi Dan Tsunami Serta Langkah-Langkah Mitigasi Yang Perlu Dilakukan,   Babinsa Dawung Koramil 0811/02 Palang Serka Tarkun Bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bersama Kabid Pencegahan Dan Kewaspadaan Kabupaten Tuban Menggelar Sosialisasi Kesiapsiagaan Menghadapi Potensi Gempa Bumi Dan Tsunami Di Zona Megathrust Bertempat Di Balai Desa Dawung Kecamatan Palang Kabupaten Tuban. Senin, (14/10/2024).

    Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Tuban Bpk. Maftuchin, dalam sambutannya menekankan pentingnya menanamkan manajemen risiko di lingkungan sekitar, baik di tempat kerja maupun rumah. “Dengan memahami risiko bencana dan melakukan persiapan yang matang, sehingga kita dapat meminimalisir resiko sekecil-kecilnya, ” ujar Kepala BPBD.

    Lebih lanjut, Kepala BPBD menyampaikan bahwa salah satu upaya mitigasi yang penting adalah memberikan pemahaman kepada masyarakat mengenai ancaman bencana yang mungkin terjadi.

    Babinsa Dawung Koramil 0811/02 Palang Serka Tarkun, menjelaskan secara detail mengenai zona megathrust, yaitu area sumber gempa akibat subduksi dua lempeng tektonik. Zona ini memiliki potensi untuk menghasilkan gempa bumi berkekuatan besar dan memicu tsunami diwilayah pesisir pantai Tuban.

    “BMKG telah melakukan berbagai upaya untuk meningkatkan kesiapsiagaan menghadapi bencana gempa bumi dan tsunami”, Ujar Serka Tarkun.

    Dalam kesempatan sosialisasi ini, Serka Tarkun menambahkan, BMKG menekankan bahwa informasi mengenai potensi gempa megathrust bukanlah prediksi, melainkan upaya untuk meningkatkan kesiapsiagaan masyarakat. Masyarakat dihimbau untuk tetap tenang dan tidak panik serta dapat melakukan aktivitas seperti biasa dengan terus memperbarui informasi dari sumber yang valid.

    “Sosialisasi mitigasi gempa bumi dan megathrust yang diselenggarakan BPBD Kabupaten Tuban merupakan langkah penting dalam meningkatkan kesadaran dan kesiapsiagaan masyarakat. Dengan pengetahuan yang cukup, diharapkan masyarakat dapat lebih siap dalam menghadapi bencana dan dampak yang ditimbulkan”, Imbuhnya. (Farozich)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Kapten Inf Prayitno Bersama Forkopimda Hadiri...

    Artikel Berikutnya

    Danramil 0811/04 Merakurak Mewakili Komandan...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Minimalisir Terjadinya Pelanggaran Di Satuan TNI AD, Kodim 0811/Tuban Menyelenggarakan Penyuluhan Hukum Kepada Personil Militer, PNS Dan Persit
    Bati Komsos Koramil 07 Soko Tuban Bentuk Karakter Siswa SMK Al-Mustawa Prambontergayang dengan Penguatan Profil Pelajar Pancasila
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    Hanya Ada di Liga Santri, Yel Yel Suporter Lantunkan Nadhom di Stadion Bumi Wali
    Jalin Erat Kekompakkan Sesama Prajurit, Kodim Latihan Bola Voly Bersama Koramil 0811/15 Jenu Tuban
    Bati Komsos Koramil 07 Soko Tuban Bentuk Karakter Siswa SMK Al-Mustawa Prambontergayang dengan Penguatan Profil Pelajar Pancasila
    Komandan Kodim 0811/Tuban Membuka Kejuaraan Karate Piala Dandim Cup Tahun 2024
    Jalin Erat Kekompakkan Sesama Prajurit, Kodim Latihan Bola Voly Bersama Koramil 0811/15 Jenu Tuban
    Tumbuhkan Kekompakkan dan Kedisiplinan , Babinsa Sumurcinde Koramil 0811/07 Soko Latih Baris-Berbaris MTS Dan SMK Terpadu Tarbiyatut Thulab
    Pastikan Sertijab Danramil Aman Dan Lengkap, Kodim 0811/Tuban Melaksanakan Verifikasi Ke Koramil Jajaran
    Babinsa Koramil 0811/02 Palang Bersama BPBD Menggelar Sosialisasi Kesiapsiagaan Menghadapi Potensi Gempa Bumi Dan Tsunami Di Pesisir Pantai Kabupaten Tuban
    Cegah Konflik Antar Perguruan Silat, Tugu PSHT di Kecamatan Palang Disulap Jadi Tugu Pancasila 
    Jum’at Berkah, Kodim 0811 Tuban Bagikan Nasi Kotak Kepada Warga Masyarakat Sekitar
    Babinsa Tuban Koramil 18 Parengan Hadir Dalam Kegiatan Rakor Fasilitator Forum Konsultasi Publik
    Dandim Bersama Bupati Tuban Serahkan Bantuan Alsintan Dari Kementrian RI