Harapan Baru Irkhamni yang Rumahnya Direhab Melalui Program Babinsa Masuk Dapur Warga Kodim 0811 Tuban

    Harapan Baru Irkhamni yang Rumahnya Direhab Melalui Program Babinsa Masuk Dapur Warga Kodim 0811 Tuban

    TUBAN, – Rasa senang terlihat dari wajah Bapak Irkhamni (62 tahun) penerima bantuan Bedah Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) Program Babinsa Masuk Dapur Warga Kodim 0811 Tuban di Wilayah Koramil 10 Bangilan. Kamis (01/12/2022)

    Matanya berkaca-kaca seolah tak mampu bicara sehingga hanya senyuman bahagia yang nampak ketika prajurit TNI merehab rumahnya.

    Bapak Irkhamni bercerita sebelum rumah dibedah oleh babinsa dari Koramil Bangilan, waktu itu ada Babinsa datang dan masuk melihat keadaan rumah saya, masuk ke dapur saya kemudian mengamati mulai dari tembok, atap hingga lantai diperhatikannya, mereka menanyakan juga kondisi rumah saat hujan sembari mebawakan paket sembako kepada saya untuk di buat kebutuhan sehari – hari.

    Setelah mereka melihat kondisi rumah saya, kemudian mereka mengajak memasak makanan yang di bawakan bapak babinsa, mereka juga membantu saya memasak kemudian setelah matang di ajak makan bersama, ”cerita Irkhamni yang sehari – hari sebagai buruh tani.

    “Alhamdulillah sekarang rumah saya sudah dibongkar, sudah mau selesai, sekarang kami pun sekeluarga dapat menatap masa depan lebih besar lagi, berkat Bedah Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) Program Babinsa Masuk Dapur Warga ini. “Katanya

    Sementara itu Babinsa Desa Kedungharjo Serka Supono menjelaskan bahwa di pilihnya rumah Bapak Irkhamni sebagai bedah rumah karena memenuhi kriteria.

    Bahwa program Babinsa Masuk Dapur Warga, merupakan bentuk pengabdian kepada bangsa dan negara dalam membantu masyarakat kurang mampu.”jelasnya.(Pendim0811)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil Palang Tuban Hadir Dalam...

    Artikel Berikutnya

    Polres Tuban Amankan Seorang Perempuan diduga...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Danlanud Sultan Hasanuddin Berikan Piagam Penghargaan Kepada Personel Yang Memasuki Purnah Tugas
    3 Medali Emas Di Sabet Atlit Lemkari Dojo Kodim 0811/Tuban Dalam Pertandingan Kejuaraan Karate Open Tournament Piala Panglima TNI Tahun 2024
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Tanamkan Jiwa Nasionalis, Babinsa Koramil 0811/12 Bancar Berikan Pelatihan Upacara Bendera Merah Putih
    Babinsa Koramil 0811/02 Palang Bersama BPBD Menggelar Sosialisasi Kesiapsiagaan Menghadapi Potensi Gempa Bumi Dan Tsunami Di Pesisir Pantai Kabupaten Tuban
    Jaga Stabilitas Dan Pastikan Proses Transisi Pemerintahan Berjalan Dengan Tertib Dan Lancar : Pesan Dandim 0811/Tuban Saat Upacara 17-an
    Komandan Kodim 0811/Tuban Pimpin Apel Kesiapsiagaan Dalam Rangka Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden RI Tahun 2024
    Kapten Inf Prayitno Bersama Forkopimda Hadiri Pembukaan MTQ Ke XXXI Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Tuban
    Dandim 0811 Pimpin Ziarah Nasional Di TMP Ronggolawe Tuban
    Pimpin HUT TNI Ke-79, Dandim 0811/Tuban Sampaikan Amanat Panglima TNI
    Danramil 0811/04 Merakurak Gelar Mini Lokakarya Percepatan Penurunan Angka Stunting
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Babinsa Koramil 0811/02 Palang Bersama BPBD Menggelar Sosialisasi Kesiapsiagaan Menghadapi Potensi Gempa Bumi Dan Tsunami Di Pesisir Pantai Kabupaten Tuban
    Cegah Konflik Antar Perguruan Silat, Tugu PSHT di Kecamatan Palang Disulap Jadi Tugu Pancasila 
    Jum’at Berkah, Kodim 0811 Tuban Bagikan Nasi Kotak Kepada Warga Masyarakat Sekitar
    Babinsa Tuban Koramil 18 Parengan Hadir Dalam Kegiatan Rakor Fasilitator Forum Konsultasi Publik
    Dandim Bersama Bupati Tuban Serahkan Bantuan Alsintan Dari Kementrian RI